Saturday, February 9, 2013

Gratis ke Jepang mak!

0 comments
semalam ngemimpiin jalan-jalan ke Jepang lagi bareng abang-abangku, seperti yang sebelumnya.
tapi mimpinya agak aneh,masa pesawatnya dikendarai sama abangku?
terus pesawatnya sering mendarat di laut lagi. ga ngerti adek bang.

langsung  masuk ketopik ajalah ya,
ceritanya ne ada liburan gratis ne, khususnya para pecinta gratisan sepertiku.
liburannya itu kita bakal ke negara yang katanya dijuluki negara sakura, mereka mempunyai gunung yang di atapnya ada putih-putihnya gitu. 
apakah itu?  JEPANG!!
oke bro, ceritanya ne ada yang mau ngasih-ngasih liburan gratis kesana yaitu 
KokoroNoTomo 

limitnya hanya 16 orang yang bisa pergi kesana.
itu gratis tiket dan nginap selama 3 hari, jadi visa+uang saku ga termasuk. kalo mau belanja yang pake uang sendiri. dan yang mungkin agak susah ya ngurusin visanya itu.
dulu aku pas ngurusin visa agak was-was, soalnya takut ga di keluarin itu visa karena harus ada beberapa hal yang perlu di benahi, contoh uang saku kesana harus sampai 10 juta lebih, kalo ga, ga akan dikeluarin itu visa.

nah, caranya gimana?
coba daftar dulu ke sini----> http://bit.ly/GratisKeJepang
terus, kalian harus wajib nonton acara KokotoNoTomo di MetroTV, Minggu, jam 9.05 pagi. soalnya, pertanyaannya dari acara itu, dan ketika diundi dengan cara menelpon salah satu pendaftar, kalian harus menjawab pertanyaan yang menyangkut didalam acara tersebut. mudah sih, tapi, kok hari minggu ya? itukan waktunya untuk tidur~

aku? pengennya sih ikutan, tapi berhubung lagi sibuk dengan uas dan uan, jadi kayaknya ga ikutan deh,
sedih juga,
 padahal pengen lagi kesana, mungkin belom rezeki ya, Insya Allah pasti akan kesana lagi, amin.

Ganbatte Kudasai!

Thursday, February 7, 2013

Merah dengan Biru

0 comments
hidupku hanya hitam dan putih.
mengapa? mengapa 'mengapa'?
hanya itu yang terlintas di batinku.
selama aku pindah sekolah(kelas 2 SMA), aku tidak mempunyai teman. mungkin ada satu orang yang sangat baik padaku yang berusaha untuk menanyakan namaku dan akhirnya kami mengenal satu sama lain. besoknya ia tak nampak di kelas.
oke, bisu lagi.

dikelas 3, aku mulai mengubah sistem kehidupan. tak lagi hitam putih, tapi merah dan biru.

weheartit.com

MERAH, ia sering mengecewakan ibunya dalam hal mengurus rumah, dan ia juga sering dimarahi oleh ibu yang selalu mengoceh tentang bahasa baku, seorang pemimpin yang telah memberikanku belajar ditempatnya pun sempat sangat jengkel kepadanya.

BIRU, ia sering diajak ketempat yang baik, ia juga sering diganggu manja dengan teman-temannya, ia  menerima dengan baik seseorang yang baik kepadanya,

sepertinya lebih dominan si merah daripada biru, dan keduanya bergelut didalam darahku.
dengan adanya keberadaan mereka, hidupku semakin tidak beraturan. semakin dikucilkan dan semakin harus kupaksa untuk mengubah keduanya. sekeliling tidak menyukai dua itu, tampaknya mereka ingin aku kembali menjadi hitam dan putih walau itu tidak dikatakan secara langsung.

padahal, dengan keduanya, aku bisa berbicara dengan teman cowok dan lebih banyak cewek, dan salah satunya sudah kuanggap 'teman baik'. tapi itu membuat suatu pihak sangat tertekan dan menamparku dalam-dalam.

sejak itu aku tak pernah mengganggap 'teman baik' manusia itu ada. teman baik itu hanyalah mimpi. aku tak pernah merasa mempunyai teman baik. semua hanyalah teman biasa yang biasa-biasa saja.

menurutku teman terbaik itu adalah kamarku sendiri. ia bisa kucurahkan isi mata dan hatiku. dia tak peduli mau aku sakit, senang, murung, gila ia akan tetap melihatku dan menjagaku dengan hangat. Teman Baik.


Friday, January 25, 2013

Nona jatuh cinta pada Tuan

0 comments
TULUS - Tuan Nona Kesepian

Tuan kesepian, tak punya teman
hatinya rapuh,tapi berlagak tangguh

Nona tak berkawan, tak pernah rasakan cinta
sungguh pandai berkhayal, mimpi itu alamnya

mereka berdua bertemu, disatu sudut taman kota
bertatap tapi tak bicara, masing-masingnya menganalisa

Tuan, apa yang salah padamu
mengapa wajahmu ada seribu
Tuan, apa yang salah padamu
seakan dunia hanya kamu, kamu, kamu, kamu

Nona, apa yang salah padamu
apa enaknya tenggelam dalam khayal
Nona, apa yang salah padamu
kau tau ku tak punya hati kau masih saja menanti


mereka terlarut dalam ego
hati tertutup terdengar kataku
berkata tapi tak berkaca
semua orang hanya angin lalu

Nona jatuh cinta pada tuan
Tuan menunggu yang lain 
Nona tak peduli walau tuan
tak pernah peduli sekitarnya

tetap menunggunya,walau tak memikirkanku.
mungkin dia sedang mencari.
tak dianggapnya lagi aku dihatinya.

tetap menunggunya walau tak memikirkanku.
mungkin dia sedang mencari yang lain.
akan selalu kutunggu dihatiku


Wednesday, January 2, 2013

Japan Trip: Tokyo part 2

0 comments
mau memperkenalkan diri dulu dengan si WC. namanya adalah, WCman~ #krik
toilet disini lucu. sangking lucunya sampe terngiang2 deh ngeliatnya.

Friday, December 28, 2012

Japan Trip: Tokyo part 1

0 comments
JEPANG~~~
perjalanan penuh dengan kekhawatiran dan ketegangan selama 8 jam lebih di atas laut ditambah dengan goncangan yang sangat mengerikan, terbalaskan dengan suasana megah bandara Haneda pada jam 10 malam.
"mana saljunya?" ga ada. dinginnya pun ga da. hampir sama dengan bandara-bandara biasanya. cuma ini bandara agak lebih ke-perfect-nya.
perjalanan ke imigrasi bagaikan dari rumah kesekolah, 10 menit. itu pun udah naik yg semacam eskalator datar gitu. kalo jalan mungkin lebih lama lagi kayaknya.

rencananya memang dijemput sama shuttle bus nya, tp kok ga nongol2 gitu, kan muak juga. sampe ujung2nya kami di interogasi sama detektif gitu, dan rupanya itu memang kebiasaan warga jepang terhadap turis yg baru pertama kali ke jepang. udah agak was was juga ya kan, dikira teroris pula ntar.
ada dua detektif, yang satu mirip produser AKB48-jago bahasa inggris dan jago ngeles- yang satu lagi mirip Kenichi Matsuyama, namanya Kubo-san. mau minta foto, tapi ga berani, jadi ya pupus harapan foto bareng dengan 'L' KW 3.

Wednesday, December 19, 2012

Going to Trip: JAPAN

0 comments
today, i have to pack my clothes for my trip to Japan now.
i will go to Japan tomorrow with my three brother.
so, please, pray for me to the journey who takes 7 hours, and it could be protected by Allah SWT, amin :D
HAPPY HOLIDAY guys ~Photobucket

Wednesday, December 12, 2012

12-12-2012

0 comments
12-12-2012
Not a fabulous day, just the usual Wednesday